Sistem Informasi Penggajian Karyawan Borongan pada PT Indokom Samudra Persada

Authors

  • Intan Pertiwi Sistem Informasi Akuntansi

Keywords:

Kata kunci : Sistem, Penggajian dan Java

Abstract

PT Indokom berdiri sejak tahun 1996 yang terdiri dari cabang PT Indokom Citra Persada, PT Indokom Samudra Persada, dan PT Indo American Seafood.  PT Indokom Samudra Persada bergerak dalam bidang pengolahan pembekuan udang sejak tahun 2001 sampai sekarang. Saat ini proses pembuatan laporan penggajian karyawan borongan masih menggunakan lembar kerja spreadsheet, meskipun hasilnya sudah cukup baik namun dalam pengerjaannya masih memiliki beberapa kelemahan dan keterbatasan diantaranya penyimpanan data yang terbatas, keamanan data kurang terjamin, serta keterbatasan dalam pengerjaan sehingga membutuhkan waktu yang relatif lebih lama dan bisa saja terjadi kesalahan perhitungan karena kurangnya ketelitian berhubung banyaknya jumlah hasil kerja karyawan yang harus didata disetiap harinya.Diperlukan sebuah solusi dengan membuat rancangan aplikasi yang dapat membantu dalam mengelola data hasil kerja para karyawan dan pembuatan laporan menjadi lebih mudah, tersimpan dengan aman serta dapat meminimalisir kesalahan dalam penyampaian laporan. Aplikasi penggajian karyawan tersebut nantinya akan memberikan informasi terhadap pengeluaran perusahaan disetiap minggunya untuk kelancaran operasional perusahaan.

Dalam mengembangkan system penulis menggunakan metode pendekatan berorientasi objek yaitu metode waterfall dimana teknik pengumpulan data digunakan antara lain observasi dan wawancara. Untuk metode pengembangan menggunakan metode pendekatan berorientasi objek dengan beberapa alat bantu dan teknik pengerjaan menggunakan UML yang terdiri dari use case, activity, class diagram, dan sequence. Bahasa pemograman yang digunakan adalah java dan database yang digunakan adalah MySQL.

 

 

References

Ade, A. P., & Novri, N. H. (2019). APLIKASI SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI PT. TELKOM PALEMBANG (KOPEGTEL) MENGGUNAAndrian, D. (2021). Penerapan Metode Waterfall Dalam Perancangan Sistem Informasi Pengawasan Proyek Berbasis Web. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak (JATIKA), 2(1), . Jurnal Informanika, 5(2).

Ahluwalia, L. (2020). EMPOWERMENT LEADERSHIP AND PERFORMANCE: ANTECEDENTS. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 7(1), 283. http://www.nostarch.com/javascriptforkids%0Ahttp://www.investopedia.com/terms/i/in_specie.asp%0Ahttp://dspace.ucuenca.edu.ec/bitstream/123456789/35612/1/Trabajo de Titulacion.pdf%0Ahttps://educacion.gob.ec/wp-content/uploads/downloads/2019/01/GUIA-METODOL

Alakel, W., Ahmad, I., & Santoso, E. B. (2019). Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Obat Metode First In First Out (Studi Kasus: Rumah Sakit Bhayangkara Polda Lampung). Jurnal Tekno Kompak.

Andrian, D. (2021). Penerapan Metode Waterfall Dalam Perancangan Sistem Informasi Pengawasan Proyek Berbasis Web. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak (JATIKA), 2(1), 85–93.

Anggraini, Y., Pasha, D., & Damayanti, D. (2020). SISTEM INFORMASI PENJUALAN SEPEDA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 1(2), 64–70.

Ariyanti, L. (2020). Sistem Informasi Akademik Dan Administrasi Dengan Metode Extreme Programming Pada Lembaga Kursus Dan Pelatihan. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 1(1), 90–96.

Bararah, A. S., Ernawati, & Andreswari, D. (2017). Implementasi Case Based Reasoning. Jurnal Rekursif, 5(1), 43–54.

Gunawan D. (2020). Komparasi Algoritma Support Vector Machine Dan Naïve Bayes Dengan Algoritma Genetika Pada Analisis Sentimen Calon Gubernur Jabar 2018-2023. V(1), 135–138. https://doi.org/10.31294/jtk.v4i2

Harumy, T.H.F., Julham Sitorus, M. L. (2018). Sistem Informasi Absensi Pada Pt . Cospar Sentosa Jaya Menggunakan Bahasa Pemprograman Java. Jurnal Teknik Informartika, 5(1), 63–70.

Irawan, A. A., & Neneng, N. (2020). SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU BERBASIS WEB (STUDI KASUS SMA FATAHILLAH SIDOHARJO JATI AGUNG LAMPUNG SELATAN). Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 1(2), 245–253.

Kardiansyah, M. Y., & Salam, A. (2020). Literary Translation Agents in the Space of Mediation: A Case Study on the Production of The Pilgrimage in the Land of Java.

Lamada, M. S., Miru, A. S., & Amalia, R.-. (2020). Pengujian Aplikasi Sistem Monitoring Perkuliahan Menggunakan Standar ISO 25010. Jurnal MediaTIK, 3(3). https://doi.org/10.26858/jmtik.v3i3.15172

Larasati Ahluwalia, K. P. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Pemberdayaan Pada Kinerja Dan Keseimbangan Pekerjaan-Rumah Di Masa Pandemi Ncovid-19. Manajemen Sumber Daya Manusia, VII(2), 119–128.

Listiyan, E., & Subhiyakto Rosi, E. (2021). Rancang Bangun Sistem Inventory Gudang Menggunakan Metode Waterfall ( Studi Kasus Di CV.Aqualux Duspha Abadi). Jurnal Konvergensi Teknologi Dan Sistem Informasi, 1, 74–82.

Logo, J. F. B., Wantoro, A., & Susanto, E. R. (2020). Model Berbasis Fuzzy Dengan Fis Tsukamoto Untuk Penentuan Besaran Gaji Karyawan Pada Perusahaan Swasta. Jurnal Teknoinfo, 14(2), 124–130.

Mahmuda, S., Sucipto, A., & Setiawansyah, S. (2021). Pengembangan Sistem Informasi Pengolahan Data Tunjangan Karyawan Bulog (TKB)(Studi Kasus: Perum Bulog Divisi Regional Lampung). Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi, 1(1), 14–23.

Mardinata, E., & Khair, S. (2017). Membangun Sistem Informasi Pengelolahan Data Nasabah. 17(1), 27–35.

Megawaty, D. A. (2020). Sistem Monitoring Kegiatan Akademik Siswa Menggunakan Website. Jurnal Tekno Kompak, 14(2), 98–101.

Mustika, M., Sugara, E. P. A., & Pratiwi, M. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif dengan Menggunakan Metode Multimedia Development Life Cycle. Jurnal Online Informatika, 2(2), 121. https://doi.org/10.15575/join.v2i2.139

Mutmainnah, S. (2020). Pemilihan Moda Transportasi Kereta Api Menuju Pelabuhan Bakauheni. JICE (Journal of Infrastructural in Civil Engineering), 1(01), 33. https://doi.org/10.33365/jice.v1i01.854

Myori, D. E., Mukhaiyar, R., & Fitri, E. (2019). Sistem Tracking Cahaya Matahari pada Photovoltaic. INVOTEK: Jurnal Inovasi Vokasional Dan Teknologi, 19(1), 9–16. https://doi.org/10.24036/invotek.v19i1.548

Nuh, A. (2021). Perancangan Sistem Informasi Inventory Barang. Perancangan Sistem Informasi Inventory Barang, 53(9), 1689–1699.

Octavia, N., Hayati, K., & Karim, M. (2020). Pengaruh Kepribadian, Kecerdasan Emosional dan Kecerdasan Spiritual terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 2(1), 130–144. https://doi.org/10.23960/jbm.v16i2.87

Pasha, D., & Suryani, E. (2017). Pengembangan Model Rantai Pasok Minyak Goreng Untuk Meningkatan Produktivitas Menggunakan Sistem Dinamik pada PT XYZ. JATISI (Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi), 3(2), 116–128.

Permatasari, B., & Anggarini, D. R. (2020). Kepuasan Konsumen Dipengaruhi Oleh Strategi Sebagai Variabel Intervening Pada WaruPermatasari, B., & Anggarini, D. R. (2020). Kepuasan Konsumen Dipengaruhi Oleh Strategi Sebagai Variabel Intervening Pada Warunk Upnormal Bandar Lampung. Jurnal Manajerial, . Jurnal Manajerial, 19(2), 99–111.

Prasetyo, K., & Suharyanto, S. . (2019). Rancang Bangun Sistem Informasi Koperasi Berbasis Web Pada Koperasi Ikitama Jakarta. Jurnal Teknik Komputer, 5(1), 119–126. https://doi.org/10.31294/jtk.v5i1.4967

Pratiwi, B. P., Handayani, A. S., & Sarjana, S. (2021). Pengukuran Kinerja Sistem Kualitas Udara Dengan Teknologi Wsn Menggunakan Confusion Matrix. Jurnal Informatika Upgris, 6(2), 66–75. https://doi.org/10.26877/jiu.v6i2.6552

Puspaningrum, A. S. (2017). Pengukuran Kesesuaian Fungsional Dengan Pendekatan Berorientasi Tujuan Pada Sistem Informasi Akademik (SIA) Berdasarkan Model Kualitas ISO/IEC 25010. Institut Teknologi Sepuluh Nopember.

Puspita, K., Alkhalifi, Y., & Basri, H. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Berbasis Website Dengan Metode Spiral. Paradigma - Jurnal Komputer Dan Informatika, 23(1), 35–42. https://doi.org/10.31294/p.v23i1.10434

Putra, M. W., Darwis, D., & Priandika, A. T. (2021). Pengukuran Kinerja Keuangan Menggunakan Analisis Rasio Keuangan Sebagai Dasar Penilaian Kinerja Keuangan (Studi Kasus: CV Sumber Makmur Abadi Lampung Tengah). Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi, 1(1), 48–59.

Rachmatullah, R., Kardha, D., & Yudha, M. P. (2020). Aplikasi E-Commerce Petshop dengan Fitur Petpedia. Go Infotech: Jurnal Ilmiah STMIK AUB, 26(1), 24. https://doi.org/10.36309/goi.v26i1.120

Riskiono, S. D., & Pasha, D. (2020a). Analisis Metode Load Balancing Dalam Meningkatkan Kinerja Website E-Learning. Jurnal TeknoInfo, 14(1), 22–26.

Riskiono, S. D., & Pasha, D. (2020b). Analisis Perbandingan Server Load Balancing dengan Haproxy & Nginx dalam Mendukung Kinerja Server E-Learning. InComTech: Jurnal Telekomunikasi Dan Komputer, 10(3), 135–144.

Rumalutur, S., & Ohoiwutun, J. (2018). Sistem Kendali Otomatis Panel Penerangan Luar Menggunakan Timer Theben Sul 181 H Dan Arduino Uno R3. Electro Luceat, 4(2), 43–51. https://doi.org/10.32531/jelekn.v4i2.143

Samsudin, M., Abdurahman, M., & Abdullah, M. H. (2019). Sistem Informasi Pengkreditan Nasabah Pada Koperasi Simpan Pinjam Sejahtera Baru Kota Ternate Berbasis Web. Jurnal Ilmiah ILKOMINFO - Ilmu Komputer & Informatika, 2(1), 11–23. https://doi.org/10.47324/ilkominfo.v2i1.16

Suprayogi, S. (2019). Javanese Varieties in Pringsewu Regency and Their Origins. Teknosastik, 17(1), 7–14.

Surahman, A., & Nursadi, N. (2019). Sistem Pendukung Keputusan Kenaikan Gaji Karyawan Dengan Metode Topsis Berbasis Web. JTKSI (Jurnal Teknologi Komputer Dan Sistem Informasi), 2(3), 82–87.

Tantowi, A., Pasha, D., & Priandika, A. T. (2021). IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN BERBASIS SMS GATEWAY (Studi Kasus: SMK NEGERI 1 Bandar Lampung). Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 2(2).

Yolanda, S., & Neneng, N. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi untuk Perhitungan Biaya Sewa Kontainer Pada PT Java Sarana Mitra Sejati. Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi, 1(1), 24–34.

Downloads

Published

2022-03-12